Duku - Anda penggemar buah-buahan, tentunya anda tidak akan melewatkan buah yang satu ini buah yang memiliki kulit berwarna kuning, serta buah yang berwarna bening keputih-putihan, duku atau yang bernama latin lansium domesticum ini akan berpusat pada wilayah sumatra bagian selatan, tetapi kita tidak akan kesulitan menjumpainya dikota sekitar kita.
Ketika kita mengelupas buah duku ada sedikit perbedaan yang terlihat dibandingkan dengan buah langsat (buah yang mirip sekali dengan duku), jika buah duku kulitnya sedikit tebal maka buah langsat kulitnya lebih tipis, serta rasa yang menggoyang lidah kita terasa kental sekali, karena pada umumnya duku terasa lebih manis dibandingkan dengan buah langsat.Sebagai salah satu pecinta buah, bang jay merasakan sekali perbedaan yang terasa saat lidah kita merasakan buah duku tersebut, tetapi jangan lewatkan pula langsat dari singosari, langsat yang memiliki rasa yang tak kalah manis dengan duku, tetapi bang jay lebih merekomendasikan duku sebagai buah favorit dibandingkan dengan langsat.
Dengan menggunakan sedikit pembahasan bang jay mengenai buah duku, semoga dapat pembaca pergunakan untuk referensi ketika anda membeli buah buahan yang tepat baik dalam rasa maupun yang dapat bermanfaat untuk kesehatan tubuh kita.
Duku dan Langsat
Posted:
Sabtu, 02 Juni 2012 |
Diposting oleh
selebritis online
|
Label:
info
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Labels
amazing
(4)
aneh
(3)
ayah
(1)
berita
(21)
dunia
(2)
facebook
(1)
film
(2)
fun
(7)
gadget
(3)
gay
(1)
google +
(1)
hiburan
(2)
humor
(1)
info
(7)
internet
(2)
keluarga
(1)
kesehatan
(10)
lifestyle
(5)
lucu
(1)
musik
(5)
nokia
(1)
pesawat
(1)
sejarah
(2)
selebritis
(3)
selular
(1)
sepakbola
(1)
teknologi
(4)
tips and trik
(4)
tips dan trick
(5)
Archive
Diberdayakan oleh Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar